Lowongan Kerja Sriwijaya Palm Oil Group

Sriwijaya Palm Oil Group berdiri pada tahun 2003 di Palembang, memiliki usaha yang bergerak di bidang perkebunan dan pengolahan minyak kelapa sawit.

Pada awal berdiri tahun 2003, hanya ada satu perusahaan yaitu PT.Persada Sawit Mas yang memiliki lokasi kebun sawit di wilayah Kec. Pampangan dan Pangkalan Lampam, Kab. OKI

Melihat masih terbukanya potensi sumber daya alam (SDA) di Provinsi Sumatera Selatan dan dengan pertimbangan bahwa industri kelapa sawit dan produk olahannya memiliki prospek usaha yang baik, maka perusahaan terus berkembang, diikuti dengan berdirinya PT. Cipta Lestari Sawit di wilayah Kec. Pulau Rimau Kab. Banyuasin, kemudian PT. Selatan Agro Makmur Lestari di wilayah Kec. Air Sugihan Kab. OKI, dan yang terakhir PT. Perkindo Makmur – PT. Sriwijaya Palm Oil Indonesia di wilayah Kec. Talang Kelapa dan Kec. Tanjung Lago, Kab. Banyuasin. Dengan berkembangnya usaha menjadi 5 (lima) perusahaan, maka dibentuklah 1 (satu) group usaha di bawah manajemen Sriwijaya Palm Oil Group.

Lowongan kerja Sriwijaya Palm Oil Group


KEBUN

1. Head Platantion Controller

2. Estate Manager

3. Asisten Kepala

4. KTU Kebun

5. Asisten Lapangan/Divisi

6. Asisten Sipil & Infra

7. Asisten Traksi

8. Staff GA & Legal

HEAD OFFICE

9. Staff Audit Mill

10. Staff Audit Agronomy

PABRIK

11. Mill Manager

12. KTU Mill

13. Aisten Maintenance Mill

14. Asisten KCP

Kualifikasi (Untuk posisi 1-14) :

  • Pendidikan D3/S1 Jurusan:
    • Pertanian (1,2,3,5,10)
    • Teknik Sipil (6)
    • Teknik Mesin/Industri/Elektrik (7,9,11,13,14)
    • Hukum/Manajemen (8)
    • Akuntansi (4,9,10,12)
  • Memiliki pengalaman minimal 3 tahun diposisi yang sama
  • Jujur, disiplin dan bertanggung jawab
  • Memiliki leadership yang kuat
  • Untuk penempatan Sumatera Selatan (OKI & Banyuasin)

Posisi Lainnya

  1. Asisten Proses Mill
  2. Asisten Estate Departement/QC
  3. GM Plantation
  4. SEM Plantation
  5. Head Plantation Controller
  6. Admin Keuangan
  7. Koordinator Traksi
  8. Koordinator Sipil & Infra
  9. Asisten Land Clearing (LC)
  10. Helper Mekanik
  11. Helper Operator Stasiun Press
  12. Operator Engine Room
  13. Operator Composting
  14. Manager R&D

PENDAFTARAN

DAFTAR

Siapkan CV, Ijazah, Transkip Nilai, KTP, Sertifikat Vaksin & Pas Foto terbaru.
Berkas-berkas diatas dijadikan 1 file dalam format PDF

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *