Lowongan Kerja Kementerian PUPR

Direktorat Jenderal Cipta Karya
Balai Prasarana Permukiman Wilayah Sumatera Utara
Rekrutmen Tenaga Fasilitator Program IBM Sanitasi
1. Sanimas (Sanitasi Berbasis Masyarakat) : 22 Lokasi
Persyaratan Umum:
  • Mampu mengoperasikan komputer minima kegiatan Ms. Word, Ms. Excel, dan mengakses internet
  • Memiliki kemampuan komunikasi verbal yang baik
  • Memiliki kemampuan dan pengalaman fasilitasi di bidang pemberdayaan masyarakat, khususnya bidang sanitasi (diutamakan)
  • Diutamakan yang memiliki kemampuan dan pengalaman memfasilitasi/memberdayakan masyarakat khususnya melakukan kampanye PHBS
  • Berkelakuan baik, dibuktikan melalui Surat Keterangan Pengiriman Lamaran Kepolisian (SKCK); (dilampirkan setelah lulus administrasi)
  • Sehat jasmani maupun rohani (dibuktikan melalui Surat Keterangan Sehat dari dokter); (dilampirkan setelah lulus administrasi)
  • Memiliki SIM C
  • Diutamakan berasal atau berdomisili dari kabupaten/kota sasaran kegiatan
  • Bersedia ditempatkan dan bekerja penuh wwaktu di lokasi dampingan
  • Bersedia bekerja dalam tim
  • Tidak terikat sebagai ASN (Aparatur Sipil Negara) atau pekerjaan tetap lainnya; dan tidak terikat kontrak pada kegiatan IBM lainnya
  • Bukan pengurus aktif dari BKM (Badan Keswadayaan Masyarakat)/LKM (Lembaga Keswadayaan Masyarakat), dan KSM (Kelompok Swadaya Masyarakat) Kegiatan dan calon anggota legislatif, dan Bukan anggota dan pengurus partai politik

Lowongan Kerja Kementerian PUPR

A. Koordinator Fasilitator
Persyaratan Pelamar:
  • Berusia maksimal 55 tahun pada saat memasukkan lamaran pekerjaan
  • Pendidikan minimal S1 Teknik (Teknik Lingkungan, Teknik Sipil, atau Arsitektur)
  • Pengalaman minimal 3 tahun pada pekerjaan atau kegiatan sejenis (diutamakan)
  • Memahami konsep dasar pengolahan limbah domestik/rumah tangga (diutamakan)
  • Memiliki kemampuan perencanaan penyusunan Rencana Teknik Rinci (RTR), Rencana Anggaran Biaya (RAB), menyusun analisis dan spesifikasi teknis aspek struktur, mekanikal, dan arsitektur
  • Memiliki kemampuan menyusun laporan
  • Memiliki kemampuan konsep pembukuan dalam pelaporan keuangan
B. Fasilitator Lapangan Teknik
Persyaratan Pelamar:
  • Berusia maksimal 45 tahun pada saat memasukkan lamaran pekerjaan
  • Pelamar yang berusia 45-50 tahun diperbolehkan untuk mendaftar sebagai calon Fasiltator IBM Bidang Sanitasi TA 2023 dengan persyaratan pemah bertugas di kegiatan IBM Bidang Sanitasi dengan kinerja minimal *Baik”
  • Pengalaman minimal 1 tahun pada pekeraan dan atau kegiatan sejenis (diutamakan)
  • Pelamar yang merupakan Fasiltator IBM Bidang Sanitasi TA 2022 dengan Kategori evaluasi kinerja (EVKIN) “Sangat Baik” dengan maksimal usia 60 tahun
  • Pendidikan minimal D3/sederajat Teknik (Teknik Lingkungan, Teknik Sipil, atau Arsitektur)
  • Memiliki kemampuan perencanaan penyusunan Rencana Teknik Rinci (RTR), Rencana Anggaran Biaya (RAB), menyusun analisis dan spesifikasi teknis aspek struktur, mekanikal dan arsitektur
  • Memahami konsep dasar pengolahan limbah domestik/rumah tangga
  • Mampu menyusun laporan progres fisik dan manajemen konstruksi
C. Fasilitator Lapangan Pemberdayaan
Persyaratan Pelamar:
  • Berusia maksimal 45 tahun pada saat memasukkan lamaran pekerjaan
  • Pelamar yang berusia 45-50 tahun diperbolehkan untuk mendaftar sebagai calon Fasiltator IBM Bidang Sanitasi TA 2023 dengan persyaratan pemah bertugas di kegiatan IBM Bidang Sanitasi dengan kinerja minimal *Baik”
  • Pengalaman minimal 1 tahun pada pekeraan dan atau kegiatan sejenis (diutamakan)
  • Pelamar yang merupakan Fasiltator IBM Bidang Sanitasi TA 2022 dengan Kategori evaluasi kinerja (EVKIN) “Sangat Baik” dengan maksimal usia 60 tahun
  • Pendidikan minimal D3/sederajat diutamakan Ilmu Kesehatan Masyarakat, limu Ekonomi, atau limu Sosial
  • Diutamakan yang memiliki kemampuan dan pengalaman dalam memfasilitasi/ memberdayakan masyarakat khususnya melakukan kampanye PHBS
  • Memiliki kemampuan konsep dasar dalam Kegiatan pembukuan, penyusunan pertanggungjawaban administrasi dan keuangan

Lowongan Kerja Kementerian PUPR

2. LPK (Lembaga Pendidikan dan Keagamaan) : 16 Lokasi
A. Konsultan Individual Pelaksanaan
Persyaratan Pelamar:
  • Berusia maksimal 50 tahun, pada saat memasukkan lamaran pekerjaan
  • Pendidikan minimal S1 Teknik, diutamakan Teknik Sipil/Teknik Lingkungan/Teknik Arsitektur
  • Berkelakuan baik, dibuktikan melalui Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) (dilampirkan setelah lulus administrasi)
  • Sehat jasmani maupun rohani (dibuktikan melalui Surat Keterangan Sehat dari Dokter) (dilampirkan setelah lulus administrasi)
  • Memiliki kemampuan untuk mengkoordinir tim
  • Memiliki pengalaman dibidang pemberdayaan, diutamakan pemah bertugas di kegiatan Infrastruktur Berbasis Masyarakat (IBM) bidang sanitasi minimal 2 (dua) tahun
  • Memiliki kemampuan komunikasi verbal yang baik
  • Tidak terikat sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN) atau pekerjaan tetap lainnya
  • Bukan pengurus akiif dari Badan Keswadayaan Masyarakat (BKM)/Lembaga Keswadayaan Masyarakat (LKM), Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM), dan calon anggota legistatif
  • Bukan anggota dan pengurus partai politik
  • Bersedia ditempatkan dan bekerja penuh waktu di lokasi dampingan
  • Mampu mengoperasikan komputer minimal program Ms. Office dan sistem aplikasi berbasis online
  • Memiliki pengalaman dalam bidang perencanaan bangunan sederhana minimal 3 (tiga) tahun
  • Diutamakan memahami konsep dasar pengolahan limbah domestik/rumah tangga
  • Memiliki kemampuan penyusunan Rencana Teknik Rinci (RTR) termasuk gambar teknis, Rencana Anggaran Biaya (RAB), menyusun analisis dan spesifikasi teknis aspek struktur, plumbing, mekanikal, dan arsitektur
  • Memiliki kemampuan identifikasi, analisis dan pemecahan permasalahan
  • Memiliki kemampuan menyusun laporan fisik, laporan administrasi & keuangan
B. Koordinator Provinsi
Persyaratan Pelamar:
  • Berusia maksimal 50 tahun, pada saat memasukkan lamaran pekerjaan
  • Berkelakuan baik, dibuktikan melalui Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) (dilampirkan setelah lulus administrasi)
  • Sehat jasmani maupun rohani (dibuktikan melalui Surat Keterangan Sehat dari Dokter) (dilampirkan setelah lulus administrasi)
  • Pendidikan minimal S1 Teknik, diutamakan Teknik Sipil/Teknik Lingkungan/Teknik Assitektur dengan pengalaman minimal 3 (tiga) tahun
  • Memiliki pengalaman dalam bidang perencanaan bangunan sederhana minimal 2 (dua) tahun
  • Memiliki kemampuan penyusunan Detailed Engineering Design (DED) terdiri dari: gambar teknis, spesifikasi teknis dan perhitungan RAB
  • Diutamakan memiliki pengalaman di bidang pemberdayaan
  • Diutamakan memahami konsep dasar pengolahan limbah domestik rumah tanga
  • Memiliki kemampuan menyusun, memeriksa dan memverifikasi dokumen perencanaan dan laporan pertanggungjawaban
  • Memiliki kemampuan untuk mengoperasikan Ms. Office dan sistem aplikasi berbasis online
  • Bersedia ditempatkan dan bekerja penuh waktu
  • Bersedia bekerja dalam tim
  • Tidak terikat sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN) atau pekerjaan tetap lainnya
  • Bukan pengurus aklif dari Badan Keswadayaan Masyarakat (BKM)/Lembaga Keswadayaan Masyarakat (LKM)/Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM), dan calon anggota legislatf
  • Bukan anggota dan pengurus partai politik
C. Tenaga Fasilitator Lapangan
Persyaratan Pelamar:
  • Pendidikan minimal D3 Teknik (Teknik Lingkungan, Teknik Sipil, atau Arsitektur)
  • Berkelakuan baik, dibuktikan melalui Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) (dilampirkan setelah lulus administrasi)
  • Sehat jasmani maupun rohani (dibuktikan melalui Surat Keterangan Sehat dari Dokter) (dilampirkan setelah lulus administrasi)
  • Memiliki kemampuan dan pengalaman dalam memfasilitasimemberdayakan masyarakat khususnya melalui kampanye Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)
  • Diutamakan yang memilii kemampuan dan pengalaman dalam memfasilitasimemberdayakan masyarakat khususnya melakukan kampanye PHBS
  • Mampu menyusun laporan fisik, laporan administrasi & keuangan
  • Berusia maksimal 45 tahun, pada saat memasukkan lamaran pekerjaan
  • Pelamar yang berusia 45 — 50 tahun diperbolehkan untuk mendaftar sebagai calon TFL dengan persyaratan pernah bertugas di kegiatan Infrastruktur Berbasis Masyarakat (IBM) dengan kinerja minimal baik
  • Memiliki kemampuan untuk mengoperasikan MS Office dan sistem aplikasi berbasis online
  • Memiliki kemampuan komunikasi verbal yang baik
  • Memiliki kemampuan dan pengalaman memfasilitasi di bidang pemberdayaan masyarakat (diutamakan)
  • Diutamakan berasal atau berdomisili dari Kabupaten/Kota sasaran kegiatan
  • Bersedia ditempatkan dan bekerja penuh waktu di lokasi dampingan
  • Bersedia bekerja dalam tim
  • Tidak terikat sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN) atau pekerjaan tetap lainnya
  • Bukan pengurus aktif dari Badan Keswadayaan Masyarakat (BKM)/Lembaga Keswadayaan Masyarakat (LKM), Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM), dancalon anggota legislatif
  • Bukan anggota dan pengurus partai politik
3. TPS-3R (Tempat Pengolahan Sampah Reduce, Reus, Recycle) : 2 Lokasi
Persyaratan Umum:
  • Berusia maksimal 45 tahun pada saat memasukkan lamaran pekerjaan. Pelamar yang berusia 45 — 55 tahun diperbolehkan untuk mendaftar sebagai calon Fasilitator IBM Bidang Sanitasi TA 2023 dengan persyaratan pernah bertugas di kegiatan IBM Bidang
  • Sanitasi dengan kinerja minimal baik
  • Pelamar yang merupakan Fasilitator IBM Bidang Sanitasi TA 2022 dengan kategori evaluasi kinerja (EVKIN) “Sangat Baik” dengan maksimal usia 55 tahun
  • Mampu mengoperasikan komputer minimal program Ms. Word, Ms. Excel, dan mengakses internet
  • Memiliki kemampuan komunikasi verbal yang baik
  • Memiliki kemampuan dan pengalaman fasilitasi di bidang pemberdayaan masyarakat, khususnya bidang sanitasi (diutamakan)
  • Berasal atau berdomisili dari Kabupaten/Kota sasaran Kegiatan (diutamakan)
  • Berkelakuan baik, dibuktikan melalui Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) (dilampirkan setelah lulus administrasi)
  • Sehat jasmani maupun rohani (dibuktikan melalui Surat Keterangan Sehat dari Dokter) (dilampirkan setelah lulus administrasi)
  • Bersedia ditempatkan dan bekerja penuh waktu di lokasi dampingan
  • Bersedia bekerja dalam tim
  • Tidak terikat sebagai ASN (Aparatur Sipil Negara) atau pekerjaan tetap lainnya
  • Bukan pengurus aktif dari BKM (Badan Keswadayaan Masyarakat)/LKM (Lembaga Keswadayaan Masyarakat), dan KSM (Kelompok Swadaya Masyarakat) Kegiatan dan calon anggota legislatif
  • Bukan anggota dan pengurus partai politik
A. Koordinator Fasilitator
Persyaratan Pelamar:
  • Pendidikan minimal S1 Teknik/Sederajat diutamakan Jurusan Teknik Sipil/Arsitektur/Teknik Lingkungan
  • Pengalaman di bidang konstruksi dan pengelolaan sampah minimal 3 tahun
  • Memiliki kemampuan manajemen dan kepemimpinan yang baik
  • Memiliki kemampuan perencanaan penyusunan Rencana Teknik Rinci (RTR), Rencana Anggaran Biaya (RAB), menyusun analisis dan spesifikasi teknis aspek struktur, mekanikal, dan arsitektur
  • Memahami konsep dasar pengelolaan sampah (diutamakan)
  • Memiliki kemampuan dan pengalaman dalam memfasilitasiimemberdayakan masyarakat khususnya melakukan kampanye PHBS (diutamakan)
  • Memiliki kemampuan menyusun laporan
  • Memiliki kemampuan konsep pembukuan dalam pelaporan keuangan
B. Tenaga Fasilitator Lapangan
Persyaratan Pelamar:
  • Pendidikan minimal D3 Teknik (Teknik Lingkungan, Teknik Sipil, atau Arsitektur)
  • Memiliki kemampuan perencanaan penyusunan Rencana Teknik Rinci (RTR), Rencana Anggaran Biaya (RAB), menyusun analisis dan spesifikasi teknis aspek struktur, mekanikal dan arsitektur
  • Memahami konsep dasar pengelolaan sampah (diutamakan)
  • Diutamakan yang memiliki kemampuan dan pengalaman dalam memfasilitasi/memberdayakan masyarakat khususnya melakukan kampanye PHBS
  • Mampu menyusun progres laporan fisik konstruksi dan manajemen konstruksi
C. Tenaga Fasilitator Lapangan pemberdayaan
Persyaratan Pelamar:
  • Pendidikan minimal D3/sederajat diutamakan llmu Kesehatan Masyarakat atau limu Ekonomi
  • Diutamakan yang memiliki kemampuan dan pengalaman dalam memfasilitasi/memberdayakan masyarakat khususnya melakukan kampanye PHBS
  • Memiliki kemampuan konsep dasar dalam kegiatan pembukuan, penyusunan pertanggungjawaban keuangan dan pelaporan keuangan

Lowongan Kerja Kementerian PUPR

Berkas Lamaran:
  1. Surat lamaran, yang ditunjukan kepada “Panitia Seleksi dan Rekrutmen Tenaga Fasilitator Program IBM Sanitasi/LPK/TPS3R Provinsi Sumatera Utara Tahun 2023”
  2. Pas Foto terbaru ukuran 3×4
  3. Scan KTP, NPWP dalam satu file
  4. Scan Ijazah terakhir
  5. Scan Daftar Riwayat Hidup dan Referensi Pengalaman (wajib mencantumkan nomor WhatsApp & alamat gmail.com)
  6. Scan Sertifikat Keahlian dan Pelatihan/Kursus yang menunjang Kriteria (apabila ada)
  7. Surat Pernyataan Minat
  8. Pakta Integritas, apabila melanggar siap menerima konsekuensi hukum sesuai peraturan perundangan yang berlaku ditandatangani bermaterai Rp. 10.000,-.
    *Catatan : point 1-8 digabung dalam satu file format PDF dengan ukuran maksimal 5 MB. (nama file disesuaikan dengan Format Subject Email)
    Contoh format surat lamaran dan lampirannya dapat dilihat 
Cara Pendaftaran:

Proses pendaftaran dapat dilakukan dengan cara kirim berkas lamaran melalui email:

ibmsanitasi2023@gmail.com
Subject: Nama Lengkap_Kode Formasi (Contoh: SUSI SUSANTI_TPS3R-KF)

Informasi mengenai rekrutmen dapat menghubungi: 08126004228 – Tengku Reiva Syaufina

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *