Lowongan Kerja Rans Entertainment

 Rans Entertaintment adalah sebuah badan usaha, saluran YouTube dan rumah produksi yang dibentuk oleh pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. Rans Entertaintment berdiri pada 27 Desember 2015.

Sampai dengan saat ini (30/07/2021) channel youtube RANS Entertaintment telah memiliki 21 juta subscriber. Dengan jumlah subscirber tersebut, RANS Entetainment menjadi salah satu channel terbesar di Indonesia. Genre dari saluran youtube RANS Entertainment sendiri terdiri dari berbagai macam kategori seperti Daily Vlog, Musik, Kuliner, Permainan & Hiburan, Siniar, dan Agama.

Berikut adalah Lowongan Kerja Rans Entertainment

1. KOL Specialist & Socmed

  • Bachelor’s Degree, any fields
  • Female, Max 26 years old
  • Have at least 2 year of work experience managing KOL/influencers
  • Have a good network with KOL/influencers
  • Have a KOL/Influencers database
  • Able to analyze & manage overall KOLs network performance
  • Understand the latest trends in social media
  • Great interpersonal skills & Attention to detail

Drop you cover letter and CV to :
recruitment.ransentertainment.co.id

2. Creative Marketing

  • Bachelor’s Degree, any fields
  • Male, Female, Max 26 years old 
  • Have at least 2 year of work experience in campaign strategic
  • Have critical & Creative thinking skills
  • Understand the latest trends in social media and digital marketing
  • Following the updates of pop culture in Indonesia and abroad
  • Active in social media

Create your own digital campaign strategy for any product.
Send it in pdf presentation format, include your best cover letter and CV.
Drop you cover letter and CV to :
recruitment.ransentertainment.co.id

Mari bergabung bersama lebih dari 405.000 followers dengan memfollow instagram @officialkerja untuk update lowongan kerja terbaru dan terbaik setiap harinya.

Seluruh proses tahapan seleksi tidak dipungut biaya apapun. Tetap waspada terhadap penipuan.

Mari bergabung di Channel Telegram OFFICIALKERJA, agar tidak ketinggalan informasi lowongan kerja terbaru, KLIK DISINI

Perhatian !! Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen di situs ini, apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU !!!.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *