PT Bank Central Asia Tbk (BCA) Berdiri sejak 1957, kami hadir di tengah masyarakat Indonesia dan tumbuh menjadi salah satu bank terbesar di Indonesia. Selama lebih dari 63 tahun kami tidak pernah berhenti menawarkan berbagai solusi perbankan yang menjawab kebutuhan finansial nasabah dari berbagai kalangan.
Berikut adalah Magang Bakti Bank BCA
Program Magang Bakti BCA
- Frontliner
- Teller
- Customer Service
Kualifikasi :
- Pria/Wanita
- Belum menikah
- Usia minimal 19 tahun dan maksimal 24 tahun
- Komunikatif, teliti dan berpenampilan menarik
- Pendidikan minimal SMA/SMK – D1/S1
- Nilai rata-rata 2 semester akhir untuk SMA/SMK minimal 7.0
- IPK untuk lulusan D1 – S1 minimal 2,75
Berkas lamaran :
- Surat lamaran
- Curriculum Vitae (dibuta sendiri lengkap)
- Pas foto ukuran 3×4 dan full body
- Fotocopy, Ijazah dan dokumen pendukung lainnya
- (Lamaran dimasukan kedalam amplop coklat dan ditulis program magang BCA)
Mari bergabung bersama lebih dari 402.000 followers dengan memfollow instagram @officialkerja untuk update lowongan kerja terbaru dan terbaik setiap harinya.
Seluruh proses tahapan seleksi tidak dipungut biaya apapun. Tetap waspada terhadap penipuan.
Tata Cara Pendaftaran:
- Bagi anda yang memenuhi persyaratan dan berminat untuk melamar kerja di PT Bank Central Asia Tbk silahkan silahkan daftarkan diri ke :
BCA Sintang
Jl. MT Haryono Kel. Kapuas Kanan Hulu, Sungai Durian Sintang
Atau email : bca_sintang@yahoo.com
Paling lambat 31 Juli 2021
Mari bergabung di Channel Telegram OFFICIALKERJA, agar tidak ketinggalan informasi lowongan kerja terbaru, KLIK DISINI
Perhatian !! Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen di situs ini, apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU !!!.