Lowongan Kerja Bank Central Asia (BCA)

Berikut adalah Lowongan Kerja Bank Central Asia (BCA)

Relationship Officer

Persyaratan
  • Pendidikan minimal S1 dari semua jurusan
  • Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2.75 dari skala 4.00
  • Usia maksimal 24 tahun
  • Memiliki minat terhadap kewirausahaan dalam dunia kerja
  • Menyukai dunia marketing / bisnis
  • Senang menjalin relasi dengan orang lain
  • Memiliki kemampuan negosiasi yang baik
  • Mampu bekerja dibawah tekanan
  • Memiliki keinginan berprestasi
  • Belum menikah dan bersedia untuk tidak menikah selama pendidikan
  • Bersedia menjalani ikatan dinas setelah pendidikan

Staf Legal Korporasi

Persyaratan
  • Memiliki minat pada bidang hukum di dunia perbankan
  • Lulusan Sarjana (S1/S2) dengan IPK minimal 2,75 (skala 4,00)
  • Memiliki latar belakang pendidikan Hukum
  • Freshgraduate atau pengalaman 1-2 tahun
  • Usia maksimal 27 tahun
  • Bersedia menjalani masa kontrak selama 1 tahun dan apabila berkinerja baik selama masa kontrak akan dilakukan pengangkatan sebagai karyawan tetap
  • Penempatan di Jakarta

Mari bergabung bersama lebih dari 401.000 followers dengan memfollow instagram @officialkerja untuk update lowongan kerja terbaru dan terbaik setiap harinya.

Seluruh proses tahapan seleksi tidak dipungut biaya apapun. Tetap waspada terhadap penipuan.

Tata Cara Pendaftaran:

  • Pendaftaran dilakukan secara online:

APPLYPosisi 1

APPLYPosisi 2

Mari bergabung di Channel Telegram OFFICIALKERJA, agar tidak ketinggalan informasi lowongan kerja terbaru, KLIK DISINI

Perhatian !! Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen di situs ini, apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU !!!.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *